Home / Kesehatan / Pemerintah

Selasa, 19 Desember 2023 - 15:03 WIB

Pemdes Parsanga Gelar Sunnatan Massal Gratis

SUMENEP. Suksesi Indonesia.com
Pemerintah Desa Parsanga kecamatan Kota kabupaten Sumenep menggelar Sunnat ( Khitan) Massal yang dilaksanakan gratis bagi warganya. Kegiatan Sunnat Massal tersebut dilaksanakan di Poskesdes setempat, Senin (18/12/2023).

Kepala Desa Parsanga, Mohammad Shalehoddin, SAN, disela-sela kegiatan Sunnat Massal mengungkapkan, kegiatan Sunnat Massal gratis tahun ini merupakan kegiatan yang ke-dua setelah tahun sebelumnya juga menggelar kegiatan yang sama.

Baca Juga  DWP Tanbu Masak Cegah Stunting

” Melalui sunnat Massal gratis ini diharapkan bisa membantu masyarakat, khususnya yang anak sudah cukup usia untuk di Sunnat,” Ungkapnya.

Baca Juga  Dinsos Tanbu Gelar Bimtek SIKS-NG dan Pengelolaan SLRT Puskesos

Dikatakan, selama dua kali menggelar Sunnat Massal gratis mendapat antusias dari warga. Sebab, disamping dilaksanakan secara gratis waktunya juga sengaja bersamaan dengan waktu liburan sekolah. Sehingga, tidak sampai mengganggu anak-anak yang di sunnat untuk sekolah.

Dijelaskan, sebelumnya jumlah anak yang akan di sunnat ditargetkan sebanyak 29 anak sesuai jumlah RT yang ada di desanya, namun sehubungan masih ada yang belum mau di sunnat serta usianya belum cukup sehingga diwakili sebanyak 15 anak yang mau dan memang sudah waktunya untuk di sunnat.

Baca Juga  Bukber jajaran Pemkab Tanbu di Rangkai dengan Syukuran Ulang Tahun Bupati Zairullah

” Kami bersyukur bisa melakukan sunnatan gratis, selain mengurangi beban orang tuanya juga anak-anak senang selesai di khitan, semoga bermanfaat dimasa depan,” tandasnya.(slm/ang)

Baca Juga

Pemerintah

AKBP Arif Fazlurrahman : Warga di Surabaya Pentingnya Memaatuhi Aturan Lalu Lintas Saat Berkendara di Jalan Raya

Pemerintah

Tujuan Patroli Blue Light, Ini Kata Kompol Ari Bayuaji

Pemerintah

Pemotongan Nasi Tumpeng Warnai HUT Satpam Ke 43

Pemerintah

Bupati Zairullah Lepas 114 Atlet Ikuti Popda Kalsel 2023

Pemerintah

Distribusikan SPPDT PBB-P2, Bapenda Sasar KUD Bidang Plasma

Pemerintah

Atasi Sampah, Dinas PU TR Sumenep Bangun Sejumlah TPS Di Sejumlah Lokasi

Pemerintah

Raih Penghargaan KI Award 2024, Pemkab Sidoarjo Menuju Informatif

Pemerintah

Pemkab Tanah Bumbu gelar sosialisasi Grand Design Pembangunan Kependudukan