Home / Peristiwa

Jumat, 26 April 2024 - 08:59 WIB

Firman : Mabuk Sholawat Merupakan Bentuk Mencintai Baginda Nabi Muhammad SAW

SURABAYA.Suksesi Indonesia.com- Sebulan libur bulan puasa ramadan komunitas Majelis Burdah untuk Konco pikir (Mabuk) sholawat kembali menggelar acara sholawat sebagai bentuk kecintaan terhadap Baginda Nabi Muhammad SAW.

Perlu diketahui, acara Mabuk Sholawat digelar di rumah Cak Mansyur dan Cak Firman salah satu pencetus Mabuk Sholawat di Jalan Keputran pasar kecil Kelurahan Embong kaliasin Kecamatan Genteng Surabaya, Kamis (25/4/2024) pukul 20.00 WIB.

Baca Juga  Proyek Jembatan Di wonorejo Manukan Memakan Korban Penguna Jalan

Acara Mabuk Sholawat kali ini juga dihadiri Komunitas Kopi Bundar yang basecampnya di Simogunung gang 1 Surabaya.

Baca Juga  Razia Petugas Gabungan Pakal Diduga Hanya Rekayasa, Jurang Kuping Masih Menjual Miras

Sholawatan Mabuk Sholawat diawali lantunan sholawat Burdah yang dilantunkan Mansyur selaku tuan rumah kemudian sholawat Jibril dan sebagai penutup acara pembacaan doa.

Disela terselesaikannya acara tersebut, Firman sekaligus selaku pimpinan redaksi Media Online Saberpungli.com mengatakan, Setelah Hari raya Idul Fitri 1445 H memasuki bulan Syawal ini kita mulai lakukan Sholawat dengan tujuan supaya kita lebih mencintai Baginda Nabi Muhammad SAW sebagai nabi kekasih Allah SWT kelak kita berharap syafaat dari beliau yang wajib kita teladani akhlak dan perilakunya.

Baca Juga  Tingkatkan Keamanan dan Kenyamanan Saat Bulan Ramdhan.

“Mari kegiatan sholawat ini kita lakukan Istiqomah wujud kecintaan kita kepada Nabi Muhammad SAW dan berharap ridho Allah SWT,” tutupnya, Kamis (25/4/2024). (tok)

Baca Juga

Peristiwa

Gerak Cepat Polisi RW Polres Situbondo Bersama Babinsa dan Kades Redam Kabar Hoax Warga Miliki Ilmu Santet

Peristiwa

Cak Imin Kagum Saat Kunjungi Istana Anak Yatim Asuhan Abah HM.Zairullah Azhar

Peristiwa

Tambak di Wilayah Jember Selatan Banyak Tak Memiliki IPAL, Kemana Dinas ?

Kriminal

2 Oknum TNI Jaksel Aniaya Jukir di Food court 88 Kemang.

Peristiwa

Kapolres Bangkalan Alergi Terhadap Wartawan,

Peristiwa

Pimpinan Redaksi Media PT Siaga Kota Nusantara Gelar Rapat Kordinasi dan Evaluasi

Peristiwa

Kapal Dihantam Ombak, Satpolairud Polres Situbondo bersama Tim SAR Gabungan Evakuasi 3 ABK

Peristiwa

PAMDAS Sumenep Perkenalkan Musik Dangdut Dari Pelosok Desa Sampai Penjuru Kota