Home / Pemerintah

Jumat, 19 Juli 2024 - 11:43 WIB

Sekda Ambo Sakka Tutup Porkepsek

Suksesi Indonesia.com Tanah Bumbu
BATULICIN
– Sekretaris Daerah (Sekda) Tanah Bumbu Ambo Sakka resmi menutup Pekan Olahraga dan Seni Kepala Sekolah Dasar (Porkepsek) Ke VI, Kamis (18/7/2024).

Porkepsek Ke IV di laksanakan di SDN 1 Teluk Kepayang, Kecamatan Teluk Kepayang, Kabupaten Tanah Bumbu.

PorkepsekSekda Ambo Sakka sangat mengapresiasi atas di laksanakan kegiatan tersebut.

Baca Juga  Tanah Bumbu Raih Juara Umum Ke-2 Festival Karya Tari Daerah Se-Kalsel

“Kegiatan ini merupakan sesuatu hal yang luar biasa. Walaupun kepala sekolah di tengah kesibukannya. Masih menyempatkan untuk hadir berpartisipasi dalam ajang seperti ini,” Ucap Sekda.

Kegiatan ini, sebut Sekda, tentunya bukan mencari sebuah prestasi. Melainkan untuk membangun silaturrahmi sesama kepala sekolah.

“Terpenting adalah bagaimana kita membangun komitmen bersama-sama dengan pemerintah daerah. Membawa Kabupaten yang kita cintai ini menjadi lebih baik lagi di masa yang akan dating,” katanya.

Baca Juga  Pingin Murah-meriah dan Pesan Berbagai Menu Hidangan, Ibu Negara Solusinya.

Ambo Sakka berharap silaturrahmi seperti ini bisa melibatkan kepala sekolah SMP dan bahkan SMA. Agar turut berpartisipasi sehingga kegiatan seperti ini bisa lebih meriah lagi.

Ketua Panitia Pelaksana Porkepsek, M Hasan kegiatan di laksanakan tujuannya sebagai wujud silaturahmi. Dan kepedulian serta tanggung jawab dalam menyikapi kondisi pendidikan saat ini dengan segenap kompleksitas permasalahannya. Serta sebagai wahana berkumpul dan bertukar pendapat dalam lingkup tupoksi kepala sekolah.

Baca Juga  Jeruk Makan Jeruk Berebut Tulang Bau Busuk Yang Rapuh Dalam Pusaran Publik

Adapun Porkepsek di gelar 17 – 18 Juli 2024. Kegiatan tersebut di ikuti seluruh Kepala Sekolah Dasar (SD) yang ada di Kabupaten Tanah Bumbu.

Cabang olahraga yang di perlombakan di antaranya. Bola voly, bulu tangkis, tenis meja, catur dan bakiak. Bahkan ada juga cabang olahraga tradisional seperti balogo dan “beajakan”. (.win/ Gz )

Baca Juga

Pemerintah

Penjelasan Plt Bupati Terhadap Raperda Perubahan APBD Kab. Sidoarjo

Pemerintah

Apel Siaga Bencana: Antisipasi Kabut Asap Kebakaran Hutan dan Lahan

Pemerintah

Pemkab Tanbu Memperingati Hari Pahlawan Nasional 10 Nopember di Halaman Kantor Bupati Tanah Bumbu, Gunung Tinggi

Pemerintah

Sekda Ambo Sakka pantau persiapan Tanbu Expo 2023 di Pesta Pantai Mappanre Ri Tasi’e

Pemerintah

Bupati HM.Zairullah Azhar Resmi Tetapkan Pengurusan FKUB 2024-2029

Pemerintah

DPRD Kutai Kartanegara Belajar Perda Pelaksanaan Pemberian Insentif ke Dinas DPMPTSP Tanbu

Pemerintah

Bupati Zairullah Buka Pelatihan Potensi SAR Teknik Pertolongan di Permukaan air

Pemerintah

Sepakat BPN Tanah Bumbu Dorong Pembentukan Zona Integritas: Langkah Menuju Birokrasi Bebas Korupsi