Home / Pemerintah

Jumat, 15 November 2024 - 10:45 WIB

Dekati Purna Tugas. Bupati Zairullah Berkunjung Ke Tiap SKPD.

BATULICIN Suksesi Indonesia.com Tanah Bumbu –Bupati Tanah Bumbu HM. Zairullah Azhar melakukan kunjungan dalam rangka silaturahmi ketiap Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Pemerintah Kabupaten Kabupaten Tanah Bumbu.

Bupati didampingi Sekretaris Daerah Kab.Tanbu (Sekdakab) H.Ambo Sakka, bersama Tim Percepatan Pembangunan Daerah (TP2D) Rabu (13/11/2024).

Baca Juga  Patroli Samapta Berbagi, Bantu Pembangunan Masjid At Taqwa Situbondo

Dinas Komunikasi Dan Informatika Statistik Persandian (Diskominfo SP adalah satu diantara SKPD yang dikunjungi, seraya disambut gembira atas kunjungan orang nomor 1 di Bumi Bersujud tersebut.

Ada beberapa pesan penting yang dititipkan Bupati kepada ASN dan Non ASN diantaranya untuk senantiasa menjadi orang yang bermanfaat bagi orang lain maupun dilingkungan kerja sendiri.

Baca Juga  Bupati Andi Rudi Latif Pimpin Upacara Perdana Peringatan Hari Jadi ke 22 Tanah Bumbu

“Manusia yang terbaik adalah manusia yang bisa memberi manfaat bagi orang lain,”ujar Bupati.

Disamping itu lanjutnya, untuk mencapai kesuksesan sejatinya dimulai dari mencintai pekerjaan yang dibidangi.

“Seberat apapun pekerjaan maka hati kita akan ikhlas mengerjakan kerena sudah dimulai dari rasa cinta terhadap pekerjaan itu,”kata Bupati.

Baca Juga  Abaikan Wajib Pajak. Akhirnya Bapenda Tanbu Eksekusi Reklame Tanpa Ijin

Kesuksesan tak hanya mencintai pekerjaan,namun Bupati 2 priode ini menganjurkan kepada pegawai untuk perbanyak membaca buku demi menambah ilmu pengetahuan.

“Orang yang berilmu akan punya wibawa dan orang yang berilmu derajatnya lebih tinggi dari pada orang yang tidak berilmu,” pungkas Bupati.( Win/ Gz )

Baca Juga

Pemerintah

Staf Ahli Bupati Tanah Bumbu Ikuti Rapurna TMMD ke 45 Tahun 2024 Secara Virtual

Pemerintah

Dispersip Tanbu Dapat Tambahan Sarana Mobil Perpustakaan Keliling

Pemerintah

Sidak RTLH di Taman dan Waru, Bupati Sidoarjo Bantu Perbaikan Hunian Bagi Warga Kurang Mampu

Pemerintah

Kapolres Sumenep Tindak Tegas Bawa Senpi, Sajam Dan Bahan Peledak, Yang Tidak Sesuai Fungsinya.

Pemerintah

Posyandu Mekarsari Desa Tegalsari, Ukir Prestasi Tingkat Kalimantan Selatan

Pemerintah

Bupati Tanbu Bang Arul Bersama Warga Laksanakan Shalat Idul fitri di Masjid Agung Al-Falah

Pemerintah

Bang Arul Hadiri Halal Bihalal Gerindra Kalsel: Kebersamaan dan Keberkahan Idul Fitri

Pemerintah

HM.Rusli Pamit Dari Tanbu. Zairullah: Selamat Jalan, Semoga Terpilih Jadi Bupati Kotabaru…. Aaamiiin?