Home / Pemerintah / Peristiwa

Rabu, 29 Maret 2023 - 16:54 WIB

Ketua PGIS Gresik Beri Penghargaan Atas Kepercayaan Masyarakat Terhadap Polri Meningkat.

Suksesi Indonesia.com-Gresik – Ketua PGIS Gresik Pendeta Yonathan mengapresiasi meningkatnya kembali kepercayaan publik kepada Kepolisian Republik Indonesia (Polri). hasil survei tingkat kepercayaan terhadap Polri pada periode 1- sampai 17 Februari 2023 meningkat dan berada di angka 70,8 persen.

Baca Juga  Kadis Kominfosp Tanah Bumbu Gagas Transformasi Digital Pelayanan Publik Lewat “BerAKSI Smart Service, Satu Portal Semua Layanan”

“Selamat, yang telah berhasil meningkatkan kepercayaan publik,tentu kepuasan ini buah dari kerja keras Kapolri dan jajaran hingga ke bawah dalam upaya meningkatkan kepercayaan di tengah isu yang mendera kepolisian saat ini,” kata Ketua PGIS Gresik, Rabu (29-03-2023),

Baca Juga  Tingkatkan SDM, Tanbu Gelar Pelatihan Computer Operator Assistant

Kerja-kerja nyata, konkret dan terukur telah dilakukan Kapolri dan jajaran sehingga mampu mengembalikan kepercayaan publik. “Orang semakin tau makin paham bahwa Polri benar-benar pelayan dan pengayom masyarakat,” kata

Baca Juga  Upacara Detik Detik HUT Proklamasi ke 78 Di Tanbu Berjalan Khidmat

Sebagai bangsa, Indonesia tentu membutuhkan polisi yang baik, terpercaya dan mampu mengayomi serta melindungi masyarakat. “Kita bersyukur kepercayaan telah pulih kembali. Harapannya kepercayaan ini bisa terus dipelihara dijaga dengan kinerja yang nyata serta presisi, sehingga kepuasan masyarakat makin meningkat lagi,” kata Ketua PGIS Gresi.(nardi)

Baca Juga

Pemerintah

Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Sidoarjo Gelar Bimtek Bersama Ratusan Insan Pers

Pemerintah

Satu Komitmen Bupati Sumenep Bersama DPRD Berantas Korupsi Sesuai Harapan Presiden RI

Peristiwa

Eko Gagak : Info A1 Ada Skandal BBM Subsidi Jenis Solar Bangkalan Dan Sampang- Madura.

Pemerintah

Ketua TP PKK Tanah Bumbu Andi Irmayani Rudi Latif : Program PKK Harus Selaras dengan Visi Misi Bupati 2025-2030

Pemerintah

Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar, Desa Sarigadung Tingkatkan Produksi Swasembada Pangan Nasional

Pemerintah

Pemkab Tanbu – BSSN Tandatangani Perpanjangan Perjanjian Kerjasama Pemanfaatan Sertifikat Elektron

Pemerintah

Festival Literasi Bersujud Tahun 2023, Dispersip Tanbu Undur Jadwal Kegiatan

Pemerintah

Festival Musik Religi dan Pelayanan Publik Meriahkan Aksi Tanah Bumbu Bershalawat