Home / Olahraga

Senin, 21 April 2025 - 18:49 WIB

Kades Sumarame Mengapresiasi Kejuaraan Tenis Meja Ganda SPC Cup Se Jatim

SIDOARJO Suksesi Indonesia Com . PTM SPC Sumorame Candi gelar Kejuaraan Tenis Meja Ganda di Gedung Bulutangkis Sheva Sumorame ,Kecamatan Candi Kabupaten Sidoarjo Minggu 20 April 2025.

Kategori Kejuaraan Tenis meja yang dipertandingkan adalah ganda divisi 12, artinya pemain Divisi 5 bisa berpasangan dengan pemain Divisi 7 dan pemain divisi 6 berpasangan dengan divisi 6 dengan batas usia Minimal 35 tahun .
Event ini sangat luar biasa karena animo peserta di ikuti dari berbagai perkumpulan tenis meja se Jawa Timur . sebanyak Peserta terbagi dalam 39 pool ,yang masing masing pool di isi 3 regu dan panitia menyediakan 8 meja.
Kepala desa Sumorame ,Rochmanu dalam sambutanya saat membuka kejuaraan Tenis meja SPC Cup , mengatakan bangga dan sangat mengapresiasi dengan animo para petenis meja usia 35 ke atas di Jawa Timur yang sangat antusias ikut kejuaraan ini .

Baca Juga  Abah Zairullah buka Turnamen Futsal Bupati Cup 2023

Kami bangga kejuaraan tenis meja Ganda SPC Cup Sumorame berlangsung meriah, Kami berharap kejuaraan ini tetap eksis dan berkelanjutan,” ujar Rochmanu.

Baca Juga  PP PSS Walet Hitam Kirab Pesilat Ayu Amalia Septia Sari, Sang Juara III POPNAS 2023

Lebih lanjut Rochmanu yang juga pembinaan PTM SPC Sumarame mengatakan turnamen tenis meja ini mempertandingkan khusus nomor ganda divisi 12 bertujuan untuk mempererat silaturahmi para pemain dan penghobi tenis meja Veteran di Jawa Timur .Kejuaraan ini memberi dampak positip terhadap perkembangan prestasi Tenis meja di Sidoarjo sendiri .
Jika melihat antusiasme para petenis meja ini tentunya lingkungan dan anak anak ikut termotivasi untuk berlatih dan berprestasi .Tandas Kepala desa Sumorame.
Dalam pertandingan ini nantinya para juara akan mendapatkan Uang pembinaan dan Tropy .
Untuk Juara I .Pasangan Amin – Anton ( Aladin) .memperoleh hadiah uang 3.000.000 ,Juara II . Budi Jinte – Budi L ( Gelam Arum )2.000.000 juta ,Juara III Khoirul – Samsul ( Yudistira.) 1.000.000 juta dan Juara 1V . Anggre – Sandi ( Munggugianti ) Rp.750.000 Ribu .Sedangkan yang masuk peringakat ,V, VI , VII dan VIII masing masing memperoleh 200 Ribu . Ungkap Rochmanu (man)

Baca Juga  Plt. Bupati Sidoarjo Bersama Pj. Gubernur Jatim Susuri Sungai Mbah Gepuk untuk Atasi Banjir di Candi

Baca Juga

Olahraga

Jalan Sehat Bersama RSUD dr.Abdoer Rahem Situbondo Dalam Rangka HUT Ke 14 & HUT RI ke 78,Harjakasi ke 205

Olahraga

Sekda H Ambo Sakka Hadiri Pelantikan Pengurus KONI Tanbu Periode 2023-2027

Olahraga

Bupati Buka Gashuku Dan Ujian Kenaikan Tingkat DAN INKAI Zone II SE Kalsel

Olahraga

Ketua DPC ISSITA Apresiasi Siswi SMPN 6 Sumenep, Ayu Ajeng Sharifah Atlit Renang Yang Berlaga Level Asia

Olahraga

Plt. Bupati Sidoarjo Subandi Buka Kejuaraan Provinsi Bola Voli Indoor U-15

Olahraga

Warga Pulau Raas Banjiri Acara Senam dan Jalan Sehat Bersama.

Olahraga

Menuju GSI Tingkat Nasional, Ini Pesan Pjs. Bupati Sidoarjo Untuk Pemain

Olahraga

Persaudaraan Setia Hati Terate Mengadakan Pertandingan Pencak Silat Tandes Cup Ke – 1