Home / Pemerintah

Sabtu, 27 Mei 2023 - 06:04 WIB

Kompol Ari Bayuaji : Pentingnya Berikan Edukasi Warga Tentang Gangguan Kamtibmas

Suksesi Indonesia.com SURABAYA – Wilayah Hukum Polsek Tambaksari Giat Patroli Sambang ke Warga di Jln Tambak Segaran Wetan Surabaya Kecamatan Tambaksari Surabaya serta berkoordinasi masalah Kamtibmas, Jum’at (26/05/2023).

Dalam keterangan Kapolsek Tambaksari Kompol Ari Bayuaji.,S.E.,S.I.K.,M.Si mengatakan, patroli yang kita lakukan, guna membangun sinergitas kepada warga di wilayah kami termasuk Jln Tambak Segaran Wetan untuk memberikan edukasi dan koordinasi tentang Gangguan Kamtibmas,” ucapnya.

Baca Juga  Evaluasi Smart City Kabupaten Sidoarjo, Sekda Minta Kolaborasi Hexahelix

Masih kata Ari Bayuaji, Kami juga memberikan himbauan dan koordinasi kamtibmas kepada orang tua agar selalu mengawasi anak-anaknya dan mengisi kegiatan positif.

Baca Juga  Pemkab Tanah Bumbu gelar sosialisasi Grand Design Pembangunan Kependudukan

“Serta tidak keluar diatas pukul 20.00 wib dan meminta orang tua ikut berperan serta mengawasi betul anaknya supaya tidak menjadi pelaku kenakalan remaja serta meningkatkan kewaspadaan terkait dengan pelaku tindak pidana curas,curat dan curanmor,” katanya.

Baca Juga  Pelatihan Kewirausahaan Bagi Pomula. DKUMP2 . Prioritaskan Kemasan Produk

Ari Bayuaji menambahkan, kegiatan Patroli Sambang ke Takmir Masjid Serta memberikan edukasi tentang Kenakalan Remaja dan himbauan curas,curat,curanmor sangat penting karena dapat mencegah Gangguan Kamtibmas,” pungkas Kapolsek Tambaksari. (tok)

Baca Juga

Pemerintah

Bupati Fauzi Apresiasi Peraih Anugerah Inovasi Daerah Kabupaten Sumenep 2024

Pemerintah

Pembukaan MTQN Ke-34 Tingkat Kalimantan Selatan

Pemerintah

Satukan Misi, PD MIO Sumenep, Gelar Raker di Kota Batu Malang 2024

Pemerintah

Gegara Kisruh KLB, PGRI Kab. Sumenep Ganti Nahkoda Baru.

Pemerintah

Bupati Zairullah Buka Gebyar Festival Belajar.Id Kabupaten Tanah Bumbu

Pemerintah

Disdukcapil Tanah Bumbu Permudah Pelayanan Administrasi WNA Melalui “Pelangsir Berwarna”

Pemerintah

Puluhan Jurnalis Hadir Bahas Press Room di Ruang Rapat Diskominfo Tanah Bumbu

Pemerintah

Pemkab Tanah Bumbu gelar sosialisasi Grand Design Pembangunan Kependudukan