Home / Pemerintah

Rabu, 10 Juli 2024 - 17:29 WIB

Mudahkan Pemohon SIM Saat Uji R2, Satpas SIM Colombo Giat Perbaikan Lebar Marka Lapangan Praktek

SURABAYA Suksesi Indonesia.com– Korps lalu Lintas (Korlantas) Polri mengeklaim ujian praktik SIM C terbaru jauh lebih mudah dibandingkan yang lama. Pasalnya, ada beberapa ubahan dan simplifikasi yang dilakukan.

Dalam keterangan Kasatlantas Polrestabes Surabaya AKBP Arif Fazlurrahman, S.H., S.I.K., M.Si melalui Kanit Regident yakni AKP Sigit Eka Sahudi,SH saat giat perbaikan lebar Marka lapangan praktek Roda Dua (R2) di area lapangan Satpas Colombo mengatakan, Rabo (10/07/2024), perbaikan ini demi memudahkan pemohon saat uji praktek R2,” ucapnya.

Baca Juga  Kecamatan Sungai Loban Lepas Kafilah ke MTQ XIX Tingkat

Lanjut kata Sigit, dalam pelaksanaan giat perbaikan lebar Marka lapangan praktek Roda Dua (R2) di area lapangan Satpas Colombo, Kami di bantu Tim Kapokja Praktek,” ujarnya.

Baca Juga  Gegara Kisruh KLB, PGRI Kab. Sumenep Ganti Nahkoda Baru.

Terkait pola uji praktek R2, masih kata Kanit Regident, tidak ada perubahan yakni tetap dengan pola huruf S.

“Ukurannya menjadi 2 kali lebar kendaraan, dari yang sebelumnya hanya 1,5 kali lebar kendaraan,” kata Sigit.

Kanit Regident menambahkan, Terkait prosedur ujian praktik SIM C yang baru, peserta harus menyusuri lintasan dengan kecepatan tidak melebihi 30 km/jam.

Baca Juga  Melalui Rakor. BPBD Tanbu Bersatu Cegah Karhutla

“Dan Penguji akan memberikan 5 tantangan yang menjadi poin penilaian, yakni ; Tes awal berangkat, lanjut Tes mengerem dan berhenti di area yellow box, lalu Tes U-turn atau putar balik, terus Tes berkendara di pola ā€˜Sā€™ dan Tes menghindari halangan dan berhenti,” tutup AKP Sigit Eka Sahudi, SH eks Kanit Lantas Polsek Tegal Sari. (tok)

Baca Juga

Pemerintah

BPBD Tanbu Serahkan Bantuan Terdampak Banjir

Pemerintah

Sebanyak 28 Pendonor Asal Sidoarjo Bakal Dapat Penghargaan Presiden

Pemerintah

KPU Tanbu Terima Kirab Pemilu 2024

Pemerintah

AKBP Arif Fazlurrahman : Sesuai Arahan Kapolri Jenderal Listyo Sigit,Kami Pastikan Tidak Ada Momok di Uji Praktek

Pemerintah

Muspika Teluk Kepayang Kab Tanbu Tinjau Persiapan Pilkades Serentak Gelombang II

Pemerintah

Zairullah Turut Serta Jalan Sehat Batfest 2023

Pemerintah

Rayakan HUT Humas Polri Ke-72, Polres Situbondo Tanam Ratusan Pohon Mangrove

Pemerintah

Plt Bupati Sidoarjo Subandi, Sidak Sungai Segodobacang