Home / Pemerintah / Pendidikan

Rabu, 18 Oktober 2023 - 12:08 WIB

Penyandang Disabilitas Dan Lansia Terlantar Dapat Bantuan Pemkab Tanbu

Suksesi Indonesia Tanbu, BATULICIN -Dinas Sosial Kabupaten Tanah Bumbu (Dinsos Tanbu) melakukan penyaluran bantuan permakanan Standar Pelayanan Minimal (SPM) bagi penyandang disabilitas,. Disitu termasuk anak, dan lansia terlantar di 4 Kecamatan.Selasa (17/10/2023) di aula Dinsos setempat.

Baca Juga  Gaya Kepemimpinan Kepala Desa Kebonsari Selama Tiga tahun

Kecamatan yang mendapatkan bantuan terdiri dari Kecamatan Satui, Angsana, Sungai Loban dan Kusan Hilir.

Adapun bantuan yang diberikan kepada penerima SPM yaitu, Satu penerima SPM mendapatkan 6 paket permakanan yang terdiri dari 3 paket triwulan ketiga serta 3 paket triwulan keempat.

Baca Juga  Buka Konferensi PCNU Ke-5, Zairullah Azhar Harapkan Lahirkan Gagasan Strategis Penggerak Dinamika Pembangunan di Bumi Bersujud

Dalam satu paket permakanan terdiri dari beras, kecap, gula, minyak goreng, susu, bubur ayam, ikan kaleng, teh dan kue kering.

Kepala Dinsos Tanbu melalui Kepala Bidang Rehabilitasi Sosial Maulidah,SE mengatakan.Tujuan penyaluran ini adalah bentuk keperdulian pemerintah daerah terhadap penyandang disabilitas di daerah ini.

Baca Juga  Lokakarya 7 Festival Panen Hasil Belajar: Meningkatkan Kompetensi Guru di Tanah Bumbu

“Dengan adanya bantuan ini, yang bersangkutan dapat merasakan perubahan yang signifikan dalam kehidupan sehari-hari mereka.,”ujarnya.

Dia menambahkan, untuk kelanjutan penyaluran ini Dinsos akan kembali menyalurkan pada Minggu depan di beberapa Kecamatan berikutnya. Yakni Kecamatan Kusan Hulu, Teluk Kepayang, Kuranji dan Mantewe.(win Rid )

Baca Juga

Pemerintah

YHC Banjarmasin Lakukan Audiensi Dengan Pemkab Tanbu

Pendidikan

Dinas Pendidikan Gelar Bimtek Jabatan Fungsional Guru, Pengawas dan Kepala Sekolah

Pemerintah

Kapolres Sumenep Tindak Tegas Bawa Senpi, Sajam Dan Bahan Peledak, Yang Tidak Sesuai Fungsinya.

Pemerintah

Pemdes Sugihwaras Kecamatan Candi Salurkan Bantuan Langsung Tunai ( BLT DD ) Tahap IV Th 2024

Pemerintah

Sidak Lokasi Banjir, Plt Bupati Sidoarjo Subandi Pastikan Penanganan Yang Baik

Pemerintah

Sekda Sidoarjo Lepas Calon Jamaah Haji dengan Delapan Unit Bus

Pemerintah

Pimpin Upacara Hari Otonomi Daerah Ke-29, Bupati Bang Arul Serukan Sinergi Menuju Indonesia Emas 2045

Pemerintah

Model Id Card SIM Tampilan Format Baru, Satpas Colombo Sudah di Berlakukan Juli 2024