Home / Kesehatan

Kamis, 15 Juni 2023 - 08:38 WIB

Sekda Tanbu, Penanganan Stunting Terus Digalakan Sesuai Anjuran Pemerintah Pusat

Suksesi Indonesia Tanbu BATULICIN – Dinas Kesehatan Kabupaten Tanah Bumbu menggelar Rapat Koordinasi Bidang Kesehatan Masyarakat.

Kegiatan diikuti sejumlah pejabat di lingkup Dinkes serta para Kepala Puskesmas dan seluruh perwakilan Posyandu Kecamatan se-Tanah Bumbu, Selasa (13/6/2023) pagi.
Hotel Ebony Batulicin

Baca Juga  IBI Tanah Bumbu gelar Rakercab ke-7

Kegiatan Rakor tersebut bertujuan untuk mengkaji setiap permasalahan kesehatan yang ada di masyarakat terkhusus tentang penanganan masalah stunting yang sedang di galakkan pemerintah pusat.

Kegiatan dihadiri dan di buka secara resmi oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Tanah Bumbu Dr. H. Ambo Sakka di mana Sekda Tanbu tersebut menjadi narasumber pada kegiatan tersebut.

Dalam sambutan Ambo Sakka menyampaikan sangat pentingnya peran serta pemerintah dalam menangani permasalahan kesehatan di masyarakat.

Baca Juga  Kepala BNNK Gresik Kunjungi Rumah Rehabilitasi GRB Untuk Sinergi Penanganan Penyalahgunaan Narkotika

“Dalam penanganan Stunting misalnya, pentingnya pengetahuan ibu hamil akan pentingnya kebutuhan gizi selama masa kehamilan, hal tersebut tentu sangat memberi pengaruh pada bayi yang dikandungnya, baik pertumbuhan maupun kecerdasan otaknya” sebut Sekda.

Dalam kesempatan tersebut Sekda Ambo Sakka memberikan kesempatan interaktif kepada semua peserta yang hadir, menyampaikan apa yang menjadi kendala di lapangan sehingga bisa di carikan solusi nya dalam rakor tersebut.

Baca Juga  Sosialisasi Tim Panas dan Pengawasan Keamanan PSAT

Sementara itu, Kepala Dinas Kesehatan Tanbu H. Setia Budi, mereka yang terdata stunting langsung di tangani oleh Kader Posyandu setempat.

Balita stunting selalu mendapatkan perhatian yang lebih dari petugas kesehatan bahkan setiap makannya selalu ditunggu hingga benar-benar habis.(win Rid)

Baca Juga

Kesehatan

Puskesmas Manding Kab. Sumenep, Gelar Lomba Balita Sehat di Bawa Usia Dua Tahun (BADUTA) 2024

Kesehatan

DKPP Tanbu Lakukan Gerakan Vaksinasi Rabies Serentak

Kesehatan

Tenaga Keperawatan Mampu Tingkatkan Kualitas Kesehatan

Kesehatan

IBI Tanah Bumbu gelar Rakercab ke-7

Kesehatan

Zairullah Akan Naikan Insentif Kader Posyandu di Tanbu

Kesehatan

Kepala BNNK Gresik Kunjungi Rumah Rehabilitasi GRB Untuk Sinergi Penanganan Penyalahgunaan Narkotika

Kesehatan

Rapat Koordinasi Desa Lokus Stunting Tahun 2024 di Tanah Bumbu

Kesehatan

Inggih Penjemputan Rombongan Tim Kemendes PDTT RI ke Tanah Bumbu