Home / Pemerintah / Peristiwa

Senin, 25 Desember 2023 - 18:31 WIB

Satukan Misi, PD MIO Sumenep, Gelar Raker di Kota Batu Malang 2024

SUMENEP, Suksesi Indonesia.com –
Pengurus Daerah (PD) Media Independen Online Indonesia (MIO) Kabupaten Sumenep, Provinsi Jawa Timur, Madura, adakan Rapat Kerja (Raker) tahun 2024 di Batu Kota Malang Jawa Timur, Senin 25 Desember 2023

Ketua PD MIO Kabupaten Sumenep, Candra Hasan, mengungkapkan bahwa dalam raker ini, dirinya sangat menekankan kepada seluruh anggota agar jaga solidaritas dan kekompakan
“Lidi kalau hanya sebatang mudah patah tapi kalau disatukan otomatis tidak mudah di patahkan, seperti itulah prinsip dalam berorganisasi kita MIO ” tegasnya saat memulai acara raker

Baca Juga  Bapenda Tanbu Launching Aplikasi Si Radar
Baca Juga  Pasangan Andi Rudi Latif – Bahsanuddin Resmi Mendapatkan Nomor Urut 1 dalam Pilkada Tanah Bumbu 2024

Pria yang akrab disapa Bucek lebih lanjut menjelaskan, bahwa hakekat wartawan adalah sebagai kontrol pemerintah untuk Sumenep lebih baik dan maju

Menurutnya, sesuai dengan tema yang di usung pada Reker tersebut adalah media as government control yang arti sederhananya media sebagai kontrol pemerintah.

Baca Juga  Hari Pahlawan, PNS Sidoarjo Terima Tanda Kehormatan Satyalencana Karya Satya Dari Presiden RI

Dan dari jasil Raker akan akan segera di follow up dari setiap program devisi untuk untuk memastikan realisasinya,.
“Karenanya di rangkaian Raker setiap divisi sudah mempresentasikan program kerjanya, maka akan di follow up kembali supaya tidak terkesan hanya wacana” pungkasnya.(Ang)

Baca Juga

Pemerintah

40 ASN Tanbu Ikuti PKA Angkatan VIII

Pemerintah

Presiden: Pancasila Fondasi Indonesia Berhasil Hadapi Krisis Global

Pemerintah

Plt Bupati Subandi Bersama Baznas Serahkan Bantuan ke Warga

Peristiwa

Pembangunan Box Culvert Jalan Babat Jerawat, Surabaya Selesai, Warga Tasyakuran, Semoga Bisa Atasi Banjir dan Urai Kemacetan

Pemerintah

Sambut Baik Western Sydney University Di Surabaya, Gubernur Khofifah: Kuatkan Kolaborasi Bukan Kompetisi Bagi Perguruan Tinggi

Pemerintah

Lujeng Menilai Kepala Bakesbangpol Layak Sebagai PJ Bupati Pasuruan.

Pemerintah

Baru Saja! Dinas Budporapar Tanbu Launching BALANJA

Pemerintah

“Pengalaman Di Lingkungan Pesantren ”