Home / Pemerintah

Rabu, 24 Juli 2024 - 11:43 WIB

Pencanangan PIN POLIO Putaran Pertama Di Desa Batuah

Suksesi Indonesia.com Tanah Bumbu
Batulicin-
Pencanangan pekan imunisasi nasional POLIO sasaran 0-7 tahun kabupaten Tanah bumbu. Di gelar di aula desa Batuah kecamatan kusan hilir (23/07/2024).

Asisten 2 bidang perekonomian dan pembangunan kabupaten Tanah bumbu Eryanto Rais turut hadir mewakili Bupati Tanah bumbu. Eryanto Rais yang membacakan sambutan Bupati menyampaikan dukungan terhadap di laksanakan nya pekan imunisasi nasional (PIN) POLIO.

Baca Juga  Pemuktakhiran Data Tindak Lanjut Hasil Pemeriksaan APIP Se Kalsel

” Kami pemerintah kabupaten (pemkab) menyambut dan mendukung penuh kegiatan ini guna penanggulangan polio bagi anak-anak dan generasi emas tanah bumbu” ungkap Eryanto Rais.

Baca Juga  Pengumuman Tender PT. Air Minum Bersujud WTP

POLIO (poliomyelitis) sendiri adalah penyakit yang menular yang di sebabkan virus POLIO yang menyerang sistem saraf yang dapat menyebabkan kelumpuhan mendadak dan kecacatan seumur hidup.

Sehingga pemerintah kabupaten (pemkab) menekankan imunisasi yang masif dengan cakupan tinggi dan merata untuk memutus transmisi virus polio melalui PIN polio yang di laksanakan di desa Batuah tersebut.

Baca Juga  Dua Usulan Cagar Budaya Disidangkan

Kegiatan tersebut merupakan kegiatan awal pencanangan pin polio yang selanjutnya akan di laksanakan di 12 kecamatan. Yang ada di tanah bumbu dalam beberapa putaran pelaksanaan.

Pencanangan pin polio tersebut di hadiri berbagai pejabat daerah dan elemen lintas sektor kabupaten tanah bumbu. ( Rils )

Baca Juga

Pemerintah

Bupati Zairullah Resmikan Pura Jagat Natha Karang Bintang

Hiburan

Pengajian Umum Penutup Rangkaian Kegiatan Adat Istiadat Bersih Desa

Pemerintah

Dinas PUPR Tanbu Gelar Konsultasi Publik Ke-2 RDTR dan KLHS

Pemerintah

11 Koperasi di Tanah Bumbu Terima Penghargaan

Pemerintah

Pemkab Tanbu Memperingati Hari Pahlawan Nasional 10 Nopember di Halaman Kantor Bupati Tanah Bumbu, Gunung Tinggi

Pemerintah

Bupati Dengarkan Pandangan umum Fraksi DPRD Tanbu Terhadap dua Raperda

Pemerintah

PDAM Bersujud Tanah Bumbu Bertransformasi Jadi Perseroda, Gubernur Kalsel Siap Dorong Perubahan Signifikan”

Pemerintah

Pimpin Apel Gabungan.Ada 2 Perihal Yang Disampaikan Sekda Tanbu Kepada ASN