Home / Pemerintah

Minggu, 28 Juli 2024 - 15:12 WIB

Tanah Bumbu Raih Juara Umum Ke-2 Festival Karya Tari Daerah Se-Kalsel

Suksesi Indonesia.com Tanah Numbu
BATULICIN
– Kabupaten Tanah Bumbu berhasil meraih Juara Umum Ke-2 pada pada Festival Karya Tari Daerah Se-Kalimantan Selatan Ke-31 Tahun 2024.

Kepala Dinas Kebudayaan Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata (Dinas Budporapar) Tanah Bumbu, H Syamsudin melalui Kabid Kebudayaan Hj Nooryana mengatakan. Tanah Bumbu melalui Dinas Budporapar turut serta mengikuti Festival Karya Tari Daerah se-Kalsel Tahun 2024.

Festival Karya Tari Daerah
“Festival di laksanakan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalsel. Bertempat di Gedung Balairung Sari UPTD Taman Budaya Kalsel di selenggarakan 26-27 Juli 2024,” kata Hj Nooryana, Sabtu (27/7/2024).

Baca Juga  Hari pertama kerja 2024. Zairulllah Berikan Pesan Ini

Pada Festival Tari Daerah itu, kata Nooryana, pihaknya mengirim Tim Tari Baruna Bentala binaan Dinas Budporapar.

Adapun tarian yang di bawakan mengikuti ketentuan petunjuk teknis Festival Karya Tari Daerah Provinsi Kalimantan Selatan tahun 2024.

Yakni tari garapan baru yang berpijak pada tari tradisi daerah atau seni budaya daerah yang belum pernah di tampilkan dalam event/lomba lainnya.

Baca Juga  Bupati Zairullah Buka Rakerda Tanah Bumbu

Mengangkat tema Jelajah Mantra Nusantara. Di mana mantra merupakan salah satu jenis puisi tertua di dunia yang di gunakan untuk ritual kuno.

Festival Karya Tari Daerah
Mantra Nusantara juga menggambarkan perjalanan spritual dan pencarian makna dalam kehidupan yang di ungkapkan melalui gerakan tari.

“Tanah Bumbu menampilkan tarian dengan judul Hinak Bujang. Menceritakan mantra yang di lepaskan mengiringi proses adat tradisi yang menandai masuknya naik bujang seorang gadis,” kata Nooryana.

Baca Juga  Pelaku Curanmor Tewas Ditembak Polisi, Todongkan Senpi Saat akan Ditangkap di Tangerang

Festival Karya Tari Daerah
Pada ajang tersebut tim tari dari Kabupaten Tanah Bumbu memperoleh juara umum ke-2.

Sehingga meraih tiga nominasi sekaligus yaitu naskah terbaik, penata busana terbaik dan penyaji unggulan tanpa jenjang. Masuk dalam lima besar karya tari terbaik.

Pada kegiatan itu, tidak hanya di isi dengan hiburan tarian saja. Tapijuga menjalin komunikasi dan tukar pengalaman di antara sesama pelaku seni.

Serta menjadi ajang para seniman mengenalkan dan menggali tari tradisi adat daerah. ( Rils )Mc

Baca Juga

Pemerintah

BPBD Tanbu Keluarkan Peringatan Dini Banjir Pesisir

Pemerintah

TPPS Tanbu Lakukan Percepatan Penurunan Stunting

Pemerintah

UMKM Tanbu Pasarkan Pentol Ikan Dan Tenun Kain di Expo Kalsel 2023

Hiburan

Event Mappanre Ri Tasi’e 2024 Gelar Parade Ikan Bakar di Pantai Pagatan

Pemerintah

Mudahkan Pemohon SIM Saat Uji R2, Satpas SIM Colombo Giat Perbaikan Lebar Marka Lapangan Praktek

Pemerintah

Bupati HM Zairullah Azhar Lantik Pengawas dan Kepala Sekolah

Pemerintah

Ribuan Masyarakat Hadiri Tabligh Akbar di Pesta Pantai Mappanre Ri Tasi’e

Pemerintah

Hari pertama kerja 2024. Zairulllah Berikan Pesan Ini