Home / Pemerintah

Selasa, 3 Desember 2024 - 17:27 WIB

Masyarakat Desa Kludan Terima Bantuan Langsung Tunai ( BLT ) Tahun Anggaran 2024

SIDOARJO Suksesi Indonesia.com- Sebanyak 50 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Masyarakat Desa Kludan Kecamatan Tanggulangin menerima Bantuan Langsung Tunai (BLT-DD) tahun anggaran 2024 yang di salurkan langsung oleh pemerintah Desa setempat, Selasa ( 3 Desember 2024).

Pembagian bantuan tersebut, bertempat di pendopo balai desa Kludan dengan disaksikan oleh kepala Desa Kludan, Koramil Tanggulangin, Polsek Tanggulangin, BPD, petugas Dari Bank Delta Arta serta perangkat desa dan para undangan yang menerima bantuan.

Baca Juga  HUT Tanbu ke-21, Zairullah Sampaikan Prestasi Kinerja Pada Paripurna DPRD

Kepala desa Kludan H. Imam Zainuddin Zuhri disela acara mengatakan” pembagian BLT – DD kali ini kita rapel selama tiga bulan, yaitu bulan Oktober Nopember dan Desember dengan nominal 900 ribu” Terangnya.

Lebih lanjut, H. Imam Zainuddin Zuhri menghimbau dan berharap kepada seluruh Penerima, agar bantuan ini bisa memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari dengan membeli sembako.
“Saya himbau dan berharap kepada para penerima untuk memanfaatkan bantuan ini dengan baik, dengan membeli sembako jangan digunakan untuk membeli barang yang tidak perlu,” pungkasnya.

Baca Juga  Sekda Ambo Sakka Hadiri Rakor Persiapan Pelantikan Bupati/ Wabup Dan Walikota/ Wawali hasil pilkada Serentak 2024

Kepala desa Kludan H.Imam Zainuddin Zuhri disela acara mengatakan” pembagian BLT – DD kali ini kita rapel selama tiga bulan, yaitu bulan Oktober, Nopember dan Desember dengan nominal 900 ribu” Terangnya.

Lebih lanjut, Imam Zainuddin Zuhri menghimbau dan berharap kepada seluruh Penerima, agar bantuan ini bisa memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari dengan membeli sembako.
“Saya himbau dan berharap kepada para penerima untuk memanfaatkan bantuan ini dengan baik, dengan membeli sembako jangan digunakan untuk membeli barang yang tidak perlu,” pungkasnya.

Baca Juga  Puskesmas Batulicin 1 Lakukan Re-Akreditasi

Sementara salah satu warga desa Kludan yang mendapatkan bantuan merasa senang sekali dengan bantuan sebesar 900 ribu ini, karena mereka bisa membeli keperluan sehari hari berupa sembako.

“Saya senang sekali mas, dengan adanya bantuan ini, Terima kasih saya ucapkan kepada pemerintah Desa Kludan yang telah memberikan bantuan berupa uang sebesar 900 ribu, Semoga bantuan ini bisa bermanfaat bagi kami semua untuk membeli sembako” ucapnya. ( Man)

Baca Juga

Olahraga

Gerak Jalan Perjuangan  Mojokerto-Surabaya, Ini Kata AKP Aristianto Budi Sutrisno

Pemerintah

PemDes Sugihwaras Kecamatan Candi Salurkan Bantuan Langsung Tunai ( BLT DD ) Tahap Ill Th 2024

Pemerintah

AKP Sigit Eka Sahudi. SH : Awal November 2024, BPJS Sudah Diberlakukan Syarat Pengurusan SIM – KB di Satpas Colombo

Pemerintah

Dinas Dukpencapil Tanbu “Jemput Bola” Pelayanan Penerbitan Akta Kematian

Pemerintah

Ketua Dewan Masjid Indonesia Kabupaten Situbondo, Apersiasi Polri Sukses Amankan Arus Mudik Balik Lebaran 2023

Pemerintah

Rakomwil Sekda se-Kalsel digelar di Tanah Bumbu

Pemerintah

Optimis Majukan Literasi di Bumi Bersujud, Dispersip Tanbu Event Jelajah Literasi 2024

Pemerintah

Pemkab Tanbu Gelar Rakoor Penyelenggaraan Pemberangkatan Calon Jemaah Haji 2023