Home / Pemerintah

Rabu, 2 Oktober 2024 - 16:42 WIB

FGD Ekspose Laporan Pendahuluan Kajian Risiko Bencana. Bupati Sampaikan Ini

Suksesi Indonesia.com Tanah Bumbu
BATULICIN-
Ekspose Laporan Pendahuluan Kajian Risiko Bencana Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2025-2029 dilangsungkan di gedung Mahligai Kapet (02/10/2024). Kecamatan Simpang Empat.

Ekspose tersebut di gelar pemerintah daerah melalui badan penanggulangan bencana Daerah (BPBD) Tanah Bumbu.

Baca Juga  Deretan Artis Ibukota Meriahkan Pesta Laut Kota Pagatan. Simak Persiapannya

Acara dibuka Bupati Tanah Bumbu Zairullah Azhar melalui Putu Wisnu Wardana Staf ahli bidang kemasyarakatan dan SDM Tanah Bumbu.

Putu Wisnu Wardana menyambut baik kegiatan Fokus Group Discussion (FGD) tersebut. Putu mengganggap momentum tersebut adalah upaya untuk terus bekerja dalam mewujudkan keberhasilan pembangunan daerah.

Baca Juga  Pjs. Bupati Sidoarjo Mengajak Seluruh ASN dan Masyarakat Sidoarjo Geber Sidoarjo

“FGD ini merupakan mekanisme terpadu untuk memberikan gambaran menyeluruh terhadap risiko bencana suatu daerah. Dengan analisis tingkat ancaman, tingkat kerugian dan kapasitas daerah” ungkapnya.

Potensi bencana di wilayah kabupaten Tanah Bumbu datang dari berbagai sebab baik itu perubahan iklim, degradasi, serta biogeofisik alam.

Baca Juga  Mayjen TNI (Purn) Tatang Zaenudin Desak Kapolri dan Dua Kementerian Tutup Pindo Deli 2

“Kami berharap kegiatan ini benar bermanfaat bagi kita, guna mempermudah koordinasi penanggulangan bencana untuk kesejahteraan masyarakat Bumi Bersujud” Harapnya.

Dalam kesempatan itu turut di hadiri oleh Forkompinda Tanah Bumbu, Tenaga Ahli Kajian Risiko Bencana, Kepala Pelaksana BPBD, Kepala Kantor Kementrian Agama, Camat se kabupaten Tanah Bumbu.(.win/ Gz

Baca Juga

Pemerintah

Bang Arul Apresiasi Keindahan Seni dan Budaya di Peringatan Hari Jadi ke-22 Tanah Bumbu

Pemerintah

Diskumdagri Tanbu Lakukan Pengawasan Distribusi BBM di SPBU Jelang Nataru

Pemerintah

Manajemen Media Polda Jatim Dalam Operasi Mantap Praja Semeru 2025.

Pemerintah

Desa Ketegan-Tangulangin Gelar Takbir Keliling Dalam Rangka Peringatan Hari Raya Idul Adha 1446 H /Th 2025

Pemerintah

DPRD Setujui LPj APBD 2024, Pemkab Tanah Bumbu Komitmen Wujudkan Pembangunan

Pemerintah

Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Semeru 2023, Kapolres Sumenep : Himbau Masyarakat Tertib Berlalulintas

Pemerintah

Begini Kolaborasi Pemkab Tanbu dan Pemerintah Pusat Tekan Inflasi dan Akselerasi Sertifikasi Halal

Pemerintah

Pandangan Umum Fraksi terhadap Raperda Perubahan atas Perda Penyelenggaraan Perumahan dan Kawasan Pemukiman